Friday, 26 June 2020

Mengatasi initramfs unpacking failed: Decoding failed

Apabila ketika booting, muncul error initramfs unpacking failed: Decoding failed

Buka terminal, ketikkan sudo sudo gedit /etc/initramfs-tools/initramfs.conf

maka akan ditampilkan isi dari initramfs.conf

pada bagian COMPRESS, saya ganti lz4 menjadi gzip

initramfs-tools/initramfs.conf

klik Save. dan Close.

ketikkan sudo update-initramfs -c -k $(uname -r)



Reboot Ubuntu 20.04 LTS
Share:

0 comments:

Post a Comment